Visi dan Misi

Visi dan Misi TKIT Vinca Rosea Tahfizh Internasional adalah sebagai berikut:

 

Visi : 

"Melahirkan peserta didik yang memiliki kecerdasan spiritual, emosional dan intelektual sebagai pemimpin masa depan yang Rahmatal Lil'alamin"

 

Misi : 

  1. Memberi pengasuhan dengan kasih sayang
  2. Membiasakan peserta didik untuk mencintai Al - Qur'an sejak dini
  3. Mempersiapkan generasi Milenial yang berwawasan Internasional terutama Bahasa Arab dan Inggris
  4. Mencetak generasi yang berprestasi
  5. Membangun kemampuan anak menjadi pribadi yang sholih, mandiri, kreatif, dan bersosialisasi dengan baik
  6. Membangun kebiasaan dalam kegiatan sehari-hari untuk selalu berkomunikasi dengan santun